Resep membuat pineapple pan cook srikaya sauce

Resep membuat pineapple pan cook srikaya sauce

Pineapple pan cook sangat pas bila di santap bersama keluarga. Kudapan ini sangat pas untuk menemani anda saat berkumpul bersama. Rasa nanas dan keju yang khas bisa memanjakan lidah anda, di tambah dengan kuah supnya yang menggugah selera akan menambah rasa khas pineapple cook.
Resep membuat pineapple pan cook srikaya sauce

Untuk membuat peneapple pan cook tidaklah sulit, berikut resepnya :

Bahan-bahan 1
  • 125 gram tepung terigu
  • 175 ml susu cair
  • 2 butir telur
  • 1½ sendok teh baking powder
  • ½ sendok teh garam
  • ¼ sendok teh vanilli bubuk
  • 3 sendok makan butter, cairkan

Bahan-bahan 2
  • 200 gram nanas
  • 10 buah stawberry
  • 75 gram keju
Bahan-bahan 3
  • 200 gram gula palem
  • 250 gram santan kental sedang, rebus dengan daun pandan
  • 2 butir kuning telur
  • ½ sendok teh

Cara membuatnya pineapple pan cook srikaya sauce
  1. Campurkan seluruh bahan-bahan 1 menggunakan food processor hingga adonan menjadi kalis.
  2. Panggang adonan, lalu buka dan taburkan potongan nanas serta strawberry.
  3. Beri parutan keju lalu lanjutkan masak sampai matang. Angkat dan sisihkan.
  4. Haluskan bahan-bahan 3 menggunakan blender hingga menjadi sup.
  5. Sajikan pineapple pan cook dengan saus srikaya selagi masih panas.

Itulah resep cara membuat peneapple pan cook yang bisa anda buat di rumah. Semoga resep kali ini bisa memperkaya menu kudapan anda. Selamat mencoba

Subscribe to receive free email updates: